Kecamatan Sanden berada di sebelah
Barat Daya dari Ibukota Kabupaten Bantul. Kecamatan Sanden mempunyai
luas wilayah 2.315,9490 Ha / 23,16 km². Alamat kantor kecamatan : Sanden
- Bantul Tlp. (0274) 522884. Desa di wilayah administrasi Kecamatan
Sanden :
Wilayah Kecamatan Sanden berbatasan dengan :
PENDUDUK
Kecamatan Sanden dihuni oleh 8.739 KK. Jumlah keseluruhan penduduk Kecamatan Sanden adalah 33.968 0rang dengan jumlah penduduk laki-laki 16.445 orang dan penduduk perempuan 17.523 orang. Tingkat kepadatan penduduk di Kecamatan Sanden adalah 1.441 jiwa/Km2. Sebagian besar penduduk Kecamatan Sanden adalah petani. Dari data monografi Kecamatan tercatat 14.049 orang atau 41,4 % penduduk Kecamatan Sanden bekerja di sektor pertanian.
PENDIDIKAN
WISATA BUDAYA
WISATA ALAM / BUATAN
CAGAR BUDAYA
- Desa Gadingharjo
- Desa Gadingsari
- Desa Srigading
- Desa Murtigading
Wilayah Kecamatan Sanden berbatasan dengan :
- Utara : Kecamatan Pandak;
- Timur : Kecamatan Kretek;
- Selatan : Samudra Indonesia;
- Barat : Kecamatan Srandakan.
PENDUDUK
Kecamatan Sanden dihuni oleh 8.739 KK. Jumlah keseluruhan penduduk Kecamatan Sanden adalah 33.968 0rang dengan jumlah penduduk laki-laki 16.445 orang dan penduduk perempuan 17.523 orang. Tingkat kepadatan penduduk di Kecamatan Sanden adalah 1.441 jiwa/Km2. Sebagian besar penduduk Kecamatan Sanden adalah petani. Dari data monografi Kecamatan tercatat 14.049 orang atau 41,4 % penduduk Kecamatan Sanden bekerja di sektor pertanian.
PENDIDIKAN
- SMA Negeri Sanden
- SMK Kelautan Sanden
- SMP N 1 Sanden
- SMP N 2 Sanden
- SMP Muhammadiyah Sanden
- SMP YP Sanden
- MTs Sanden
- SDN Piring
- SDN 2 SANDEN
- SDN Bonggalan
WISATA BUDAYA
- UPACARA KIRAB TUMURUNING MAHESA SURO
WISATA ALAM / BUATAN
- PANTAI SAMAS
- PANTAI PATEHAN
CAGAR BUDAYA
- SITUS GUNUNGWINGKO
- PESANGGRAHAN SAMAS
1 komentar:
wah makasih banget....... info tambahan
Posting Komentar